Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Widget HTML #1

Lowongan Kerja Operator dan Staff PT CITRA SHIPYARD Batam Sei Lekop 2023

PT. CITRA SHIPYARD adalah perusahaan yang bergerak di bidang pembuatan dan perbaikan kapal baja dan aluminium. Kapal baja yang dibangun antara lain: tongkang, tug boat, oil barge, tanker dan kapal offshore seperti supply vessel, accommodation barge dan chemical tanker. Alamat PT. Citra Shipyard di Sei Lekop, Tanjung Uncang, Batam.

Berdiri pada tahun 2006, PT. Citra Shipyard telah bekembang menjadi salah satu galangan kapal one-stop-service terbesar di industri maritim lokal. PT. Citra Shipyard mengoperasikan dua galangan kapal: Kabil (42 hektare) dan Kampung Becek (24 hektare). Pembuatan kapal baru mencapai 100 unit per tahun sedangkan perbaikan kapal sekitar 50 unit per tahun.


PT. CITRA SHIPYARD adalah perusahaan yang bergerak di bidang pembuatan dan perbaikan kapal baja dan aluminium. Kapal baja yang dibangun antara lain: tongkang, tug boat, oil barge, tanker dan kapal offshore seperti supply vessel, accommodation barge dan chemical tanker. Alamat PT. Citra Shipyard di Sei Lekop, Tanjung Uncang, Batam.


OPERATOR BUBUT

PERSYARATAN:
  • Pria
  • Usia 21 - 40 tahun
  • Pendidikan min. STM sederajat jurusan Teknik Otomotif Mesin
  • Memiliki pengalaman sebagai Operator Bubut min. 3 tahun
  • Mampu mengoperasikan Mesin Bubut
  • Memiliki pengetahuan yang baik tentang keamanan penggunaan mesin bubut
  • Bisa menjadi kerja tim yang baik
  • Mampu melakukan pemeriksaan harian dan inspeksi mesin bubut
  • Melakukan perawatan harian mesin bubut

Email lamaran ke: (alamat Email rekrutmen Perusahaan)
hrd_recruitment@cssgroup-batam.com
(Subject: Posisi yang dilamar)



Loker PT. Citra Shipyard sebelumnya:

OPERATOR CNC, BENDING & SHEARING
  • Usia max. 40 tahun
  • Pendidikan min. STM / SMK Teknik Mesin
  • Pengalaman 2 - 5 tahun di galangan kapal sebagai Operator Mesin Bending dan Shearing
  • Memiliki kemampuan mengoperasikan mesin CNC (plasma), Overhead Crane dan Mesin Bending
  • Memahami dan menguasai Program Hyperterm dan Burnny
  • Memahami Nesting program (input data) & mampu membaca gambar / drawing
  • Memiliki kemampuan melakukan preventive maintenance mesin CNC & Bending
  • Memiliki SIO yang masih aktif
  • Dapat bekerja sama dalam tim, berkomunikasi dengan baik, mampu bekerja dengan target

Link Pendaftaran:


ENGINEER
  • Pendidikan min. D3 / S1 Teknik Perkapalan
  • Pengalaman pada posisi yang sama min. 2 tahun
  • Mampu mengoperasikan AutoCad 2D & 3D dan memahami aplikasi Nesting Cutting
  • Mengerti dan memahami mengenai detail gambar Hull
  • Bertanggung jawab, berkomunikasi dengan baik, dapat bekerja secara independen dan di bawah tekanan


1. PROJECT MANAGER
2. CRAWLER CRANE OPERATOR
3. WHEEL LOADER OPERATOR
4. ELECTRICAL ALAT BERAT
5. ELECTRICIAN
6. HULL ENGINEER
7. IT STAFF
8. OPERATOR BUBUT
9. PERSON IN CHARGE (PIC)
10. PIC BLASTING & PAINTING
11. PPC STAFF
12. PROJECT ADMIN
13. QC INSPECTOR
14. STORE ADMIN (Wanita)

PERSYARATAN UMUM: 
  • Pria (1 - 13), Wanita (14)
  • Pengalaman min. 2 tahun di posisi yang sama (2 - 14), min. 5 tahun (1)
  • Diutamakan yang berpengalaman di bidang industri Galangan Kapal dan Perbaikan
  • Sertifikat Welding Inspector (13)
  • Sertifikat yang berkaitan (2 - 3)
  • Berkomunikasi dengan baik, berorientasi pada target, berkelakuan baik
  • Bisa bergabung secepatnya
  • Penempatan di Kabil, Batam
  • Hanya untuk WNI

Link Lamaran:


ELEKTRIK
  • Pria, usia max. 45 tahun
  • Pendidikan min. SMA / SMK sederajat
  • Memiliki pengalaman pada posisi yang sama min. 2 tahun
  • Memahami kelistrikan Oer Head Crane, CNC, Auto Blast
  • Memahami service Travo MIG, SAW, Blower, Compressor Elektrik
  • Memiliki pengetahuan yang baik pada bidangnya
  • Memiliki konsentrasi yang tinggi terhadap praktik kerja yang aman (practice a safety-first culture)
  • Memiliki kemampun bekerja saama dalam team, mampu bekerja dalam tekanan dan dapat bekerja dengan target


MEKANIK MESIN BUBUT
  • Pria, usia max. 45 tahun
  • Pendidikan min. SMA sederajat
  • Memiliki pengalaman 1 tahun sebagai Mekanik mesin Bubut
  • Bisa mengoperasikan mesin Bubut dan paham mengenai cara kerja mesin Bubut
  • Cekatan, teliti, bertanggung jawab, disiplin dan dapat bekerja sesuai dengan target yang diberikan
  • Memiliki kemampuan bekerja sama dalam team, mampu bekerja dalam tekanan

OPERATOR LOADER
  • Pria, usia max. 45 tahun
  • Pendidikan SMA sederajat
  • Memiliki pengalaman pada posisi yang sama min. 5 tahun
  • Memiliki SIO Operator Loader
  • Bertanggung jawab, berkomunikasi dengan baik, dapat bekerja secara independen maupun team dan mampu bekerja di bawah tekanan


OPERATOR BUBUT
  • Pria, usia maks. 45 tahun
  • Pendidikan min. SMA sederajat
  • Memiliki pengalaman 1 tahun sebagai Operator Bubut
  • Bisa mengoperasikan mesin bubut dan paham mengenai cara kerja mesin bubut
  • Cekatan, teliti, tanggung jawab, displin dan dapat bekerja sesuai dengan target yang diberikan
  • Memiliki kemampuan bekerja sama dalam tim, mampu bekerja dalam tekanan


MEKANIK ALAT BERAT
  • Pria, usia max. 35 tahun
  • Pendidikan SMA sederajat
  • Memiliki pengalaman min. 5 tahun sebagai mekanik elektrik alat berat
  • Mampu memahami dan mengerti tentang alat berat
  • Mengerti tentang system hydrulic
  • Mampu melakukan perawatan berkala pada kelistrikan alat berat dan semua peralatan produksi
  • Bertanggung jawab, berkomunikasi dengan baik, dapat bekerja secara independen maupun tim dan mampu bekerja dibawah tekanan


PROJECT IN CHARGE
  • Pria, usia max. 40 tahun
  • Pendidikan min. D3 Perkapalan
  • Incharge segala bentuk kegiatan di dalam suatu project kapal new building
  • Memiliki pengalaman sebagai PIC min. 2 tahun
  • Pengawasan yang kuat dalam mengkoordinasikan internal dan eksternal untuk pelaksanaan proyek
  • Mampu mengontrol project sampai dengan project selesai
  • Memiliki kemampuan berbahasa Inggris (pasif)
  • Berorientasi pada target, individu yang terorganisir, bekerja secara efektif, memiliki jiwa kepemimpinan dan mampu bekerja di bawah tekanan


HSE INSPECTOR
  • Pria, usia max. 40 tahun
  • Pendidikan min. D3
  • Pengalaman sekurangnya 3 tahun di shipyard dan offshore fabrikasi
  • Mampu berkomunikasi dalam bahasa Inggris aktif
  • Memiliki Sertifikat HSE
  • Mampu melakukan koordinasi dan pemantauan terhadap aktifitas project
  • Mampu melaksanakan serta mengelola metode yang diambil pada keselamatan kerja


OPERATOR CRAWLER CRANE
  • Pria, usia maks. 40 tahun
  • Pendidikan min. SMA / SMK sederajat
  • Memiliki pengalaman pada posisi yang sama min. 2 tahun
  • Memiliki SIO yang masih aktif
  • Memiliki konsentrasi yang tinggi terhadap praktik kerja yang aman (practice a safety-first culture)
  • Memiliki kemampuan bekerja sama dalam tim, berkomunikasi dengan baik, mampu bekerja dalam tekanan dan dapat bekerja dengan target


STAFF PURCHASING
  • Pria / Wanita, usia maks. 35 tahun
  • Pendidikan min. SMA / SMK sederajat
  • Memiliki pengalaman di bidang purchasing min. 2 tahun
  • Berpengalaman sebagai purchaser di perusahaan manufaktur
  • Mampu berbahasa Inggris dan Mandarin
  • Daya analisa yang baik
  • Bisa bekerja sama dalam tim
  • Berkelakuan baik dan pekerja keras


COST ESTIMATOR
  • Pria / Wanita, usia maks. 40 tahun
  • S1 jurusan Finance / Accounting atau Naval Base
  • Pengalaman min. 8 tahun di bidang yang sama
  • Mampu berbahasa Inggris dan Mandarin
  • Daya analisa yang baik
  • Bisa bekerja sama dalam tim
  • Berkelakuan baik dan pekerja keras
  • Pengetahuan material perkapalan nilai tambah




Email lamaran ke:
hrd_recruitment@cssgroup-batam.com
(Subject: Posisi yang dilamar)

Human Resource Department
PT. Citra Shipyard
Kav 20 Sei Lekop, Kampung Becek
Sagulung, Tanjung Uncang
Batam

Pencari Kerja Rupiah